
Pembukaan Workshop “Budidaya Jamur Tiram” di Fakultas Pertanian Univ. KH.A. Wahab Hasbullah, Rabu 26 Agustus 2020, sebagai sesion pembuka dari rangkaian kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat dan Mahasiswa , agar tetap berkarya di tengah pandemi dengan tidak meninggalkan protokol kesehatan, untuk pembelajaran pertanian dan kewirausahaan di lingkungan Faperta Unwaha.